Macam-macam genre game :
Action game:
- · Berorientasi reflek & kecepatan
- · Beragam subgenre seperti Fighting & Shooter
- · Gameplaynya kooordinasi tangan – mata & reaksi – waktu
Strategy game:
- · Berorientasi perencanaan sumber daya & logika
- · Beragam subgenre seperti Real Time Strategy & Turn Based Strategy
- · Gameplaynya mengatur, membangun, & mengedalikan unit atau pasukan
Role-Playing-Games (RPG):
- · Berorientasi pada pengembangan karakter, statistik, & pertempuran strategis
- · Beragam subgenre seperti Action RPG & Turn Based RPG
- · Gameplaynya experience point untuk membuat karakter naik level & semakin kuat
Sport game:
- · Berorientasi pada olahraga di dunia nyata
- · Beragam subgenre seperti Sport (PES) & Strategy dan organization (Need For Speed)
- · Gameplaynya mensimulasikan olahraga secara nyata/real
Vehicle game:
- · Memberikan interprestasi realistis berbagai operasi jenis kendaraan
- · Beragam subgenre seperti Realism (lebih realistik) & Challages (memanjemen bahan bakar)
- · Gameplaynya menguasai kemudi kendaraan dari sudut pandang tertentu
Adventure game:
- · Merupakan cerita interaktif tentang karakter yang dimainkan
- · Semua game adalah turunan konseptual dari pertualangan asli
- · Biasanya memiliki 1 karakter yang dimainkan dari awal sampai akhir cerita
Construction & Management Simulation game:
- · Permainan tentang proses
- · Membangun sesuatu dalam konteks proses yang berkelanjutan
- · Jarang memiliki grafis yang heboh dan musik yang berdebar
Artificial Life and Puzzle game:
- · Melibatkan proses biologis modelling
- · Subgenre seperti Artificial Pet
- · Mensimulasikan siklus hidup mahluk hidup
0 comments:
Confused? Feel free to ask